Nama : Agung Budi Prasetya
NPM : 50413339
Kelas Lama : 1IA23
Kelas Baru : 2IA25
Motivasi saya masuk jurusan Teknik Informatika adalah saya ingin bisa menciptakan hal baru dan ingin bisa lebih mengetahui dan memperdalam tentang bahasa pemrograman khususnya bahasa pemrograman yang berbasis object (OOP). Selama dua semester saya telah banyak mempelajari tentang bahasa pemrograman yaitu java,python,ruby,delphi,dan Visual Basic. Saya juga sudah sedikit bisa membuat program sederhana dengan menggunakan Bahasa Pemrograman yang berbasis objek(OOP).
Perkembangan IT dari dahulu hingga kini makin berkembang dengan pesat diantaranya :
- pada zaman dahulu untuk mengirimkan kabar harus menggunakan surat dan dikirimkan lewat pos.
- lalu ketika era globalisasi informasi dapat kita dapatkan dengan cepat karena sudah ada fasilitas internet yang dapat di akses oleh semua orang.
- hingga sekarang banyak teknologi yang sudah maju salah satunya perkembangan OS (operating system) pada android yang sekarang sudah diluncurkan android bernama android KitKat,lalu banyak teknologi-teknologi lainnya seperti ketika ingin menaiki kereta pada zaman dahulu menggunakan tiket tapi sekarang hanya menggunakan kartu kita bisa menaiki kereta dan mendapat banyak kemudahan,lalu ketika kita melewati tol dan ingin membayar tol kita bisa membayarnya menggunakan kartu E-Toll Card,dan masih banyak teknologi canggih lainnya yang tidak akan ada habisnya seiiring perkembangan zaman.
Selama saya kuliah dua semester banyak ilmu yang saya dapatkan seperti mengetahui bermacam-macam bahasa pemrograman dan mengetahui tentang basis data dan lain sebagainya. Program yang saya pahami antaranya yang menggunakan bahasa pemrograman python, delphi, ruby, VB, java. Tapi saya lebih menyukai program yang berbasis GUI(Graphic User Interface)diantaranya seperti Borland Delphi dan Visual Basic yang ingin saya perdalam karena dengan bahasa pemrograman yang berbasis GUI saya dapat melakukan banyak hal seperti belajar membuat Game, Basis Data, Animasi,dll, dan program yang berbasis GUI juga dapat mempermudahkan user dalam membuat aplikasi yang diinginkan.
0 comments:
Post a Comment